Saat kebahagiaan hadir
Dan senyum di wajah kembali terukir
Tak ada sisa lagi buat nadir
Karena semua seolah kembali lahir
Harus selalu ingat dan waspada
Sebab pemeo roda pedati telah menjadi marga dunia
Semua hanya menjalani kehendak Allah Swt
Ketika goncangan dan celaka tiba
Harus selalu sabar dan berdoa
Juga jangan berhenti berupaya selalu penuh usaha
Supaya seluruh dukana dan gulita nestapa
Bisa segera lenyap sirna
Sebab doa dan upaya selalu berkarya itu jalan utama

Untuk hadirnya pahala dan ridho Allah Swt.




Komentar

Postingan populer dari blog ini

LAPORAN AKSI NYATA MODUL 2.3 COACHING MODEL TIRTA ALTERNATIF SOLUSI MEMECAHKAN MASALAH

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 3.1